Rabu, 23 Februari 2011
Jangan Merasa Kuat
Apabila di larang menyekutukan Allah dengan berhala,batu,kayu,binatang dan manusia,maka janganlah menyekutukan Allah dengan kekuatan diri sendiri,seoalah-olah merasa sudah cukup kuat dan dapat berdiri sendiri tanpa pertolongan Allah,tanpa rahmat dan taufiq hidayat dan karunia Allah.